Bismillahirrahmanirahiiim,...
Kembali lagi aktif nulis di blog ini :)
Akan lebih sering posting kedepannya dengan ulasan-ulasan tentang Psikodiagnostik 1.
Hari ini pertemuan pertama di kelas Psikodignostik 1 dengan dosen Mas Seta Wicaksana.
Diawal pertemuan ini kita bikin kontrak belajar dengan beberapa peraturan didalamnya, seperti :
- Kelas dimulai pada jam 08.30 dengan toleransi keterlambatan 30 menit.
- Absensi + telat tidak lebih sama dengan 3 kali pertemuan ( Batas maksimum 25% ketidakhadiran ), dengan konsekuensi lebih sama dengan 3 kali akan mendapat nilai D saat UTS.
- Tugas individu : - Membuat review tiap pertemuan ( Deadlinenya 2 hari setelah pertemuan di kelas) - Ulasan materi pertemuan berikutnya (Deadline 4 hari setelah pertemuan di kelas ) - Pertemuan kedua dan seterusnya mereview ulasan masing-masing di bagian comment ( Deadline 1 hari setelah pembahasan ulasan tersebut ) - Aktif dalam diskusi
- Presentase nilai : - Diskusi : 60% - UTS : 20% - UAS : 20%
" Aturan dibuat untuk diterapkan, dengan tujuan agar kita menghargai apa yang sudah kita investasikan ( Uang bayaran kuliah )."
No comments:
Post a Comment